5 Alasan Author Blogger yang benci pada saat menulis post di blog

5 Alasan Author Blogger yang benci pada saat menulis post di blog

Selamat pagi semua. Mungkin dalam post ini agak sedikit menggelikan untuk di baca, dan mungkin juga agak aneh karena ada atau bahkan mungkin para author blogger kesal ataupun tidak suka akan hal ini.
inilah, 5 Alasan Author Blogger yang benci pada saat menulis post di blog .
Ini tips blog hanya sekedar post yang saya pernah alami, atau mungkin para author pernah ngalami hal yang sama seperti saya.

Untuk menuangkan sesuatu dalam coretan blog, mungkin terbesit untuk mencari sumber dari luar, mencari ide, refrensi, atau bahkan wacana fakta dan opini yang ada dan berdasarkan fakta di lapangan, serta survey yang kita lakukan sendiri. tapi tahukah para pembaca, ada juga beberapa hal yang para author blogger benci pada saat menulis, atau bahkan tidak suka (dalam arti kata binggung mau menulis apa)

Ini dia, All About Blogging.
Blog, Blogging, Tips blog, All About Blogging
All About Blog


Berikut 5 Alasan Author Blogger yang benci pada saat menulis post di blog.

  1. Untuk Alasan pertama/Point pertama. Para penulis blogger kurang menyukai hal ini yang paling utama. IDE Dan Refrensi yang menarik untuk di post dan di baca oleh khalayak dunia maya, dalam menentukan bacaan dari segi unik dan menarik bagi para author, inilah sebab utama. karena untuk membuat suatu wacana yang menarik, dibutuhkan inspirasi segar dari pemikiran author itu sendiri.
  2. Alasan Ke 2 mungkin bagi para author ialah tentang koneksi internet yang kurang memadai untuk mencari sumber wacana yang bagus, dan di re edit dengan paham dan keyakinan author itu sendiri.
    sebagian besar para author untuk membuat suatu artikel, kebanyakan mencari ide dari luar/Nge-explore blog yang lain untuk membuat wacana itu sendiri dan di hasilkan oleh pemikiran nya dia sendiri. ini salah satu yang sulit, karena membuat suatu wacana harus mengeluarkan ide dari kepala yang membuat si penulis merasa benci atau kurang menyukai nya. tapi, ciri author pada point ke 2 adalah ciri yang pemalas. atau bahkan mungkin hasil dari blog nya adalah Plagiarism Atau CopyPaste.
  3. alasan ke 3, mungkin sebahagian kecil author yang mengalami nya. terjadinya error atau galat pada autosave di blog yang menyebabkan author menulis tidak bisa menyimpan nya sementara pada blog/draf untuk mencari ide lain. kemungkinan ini di sebabkan terjadinya error pada browser itu sendiri yang menyebabkan tabbed page tidak berfungsi seperti biasa. seperti plugin atau semacam nya. untuk alasan ke3 ini, biasanya koneksi internet lah penyebab nya seperti pada point ke 2.
  4. Alasan ke 4, Dalam point ini seorang blogger/penulis menemukan suatu titik jenuh dalam menulis apa yang hendak ia post di blog nya sendiri. point kritis ini biasa kita jumpai atau bahkan pernah kita alami/bagi para author yang sedang membaca artikel ini. memang sulit menemukan suatu ide dan inspirasi kalau tidak di barengi dengan wacana yang menarik. point ke 4 ini adalah point kritis bagi seorang blogger.
  5. Alasan ke 5 dan yang paling terakhir, mungkin hampir semua pernah mengalami nya. adalah point yang paling menjengkelkan dalam menulis sebuah jurnal online. namanya juga blog, menulis sebuah karya ketik online. point ke 5 ini adalah point yang paling di benci oleh semua author blogger. yaitu, pemadaman listrik !!
    Bagi para author, mungkin kebanyakan memakai komputer berbasis portable yang bisa di bawa kemana mana/laptop. namun, sebahagian juga menggunakan komputer standart.
    Apa jadinya, ketika anda menulis sebuah wacana, dan mendapatkan inspirasi yang sangat menarik bagi anda dan juga feeling anda akan bagus untuk para pembaca, ternyata tiba tiba listrik Padam ?
    Jengkel bukan ? Bagaimana perasaan anda ketika mengalami hal itu ? kesal, sebal, campur aduk, dsb. apalagi kalau anda sedang menulis hal hal yang berbau inovativ dan memberi inspirasi ternyata autosave pada blogger tidak berjalan semestinya. bagaimana perasaan anda ? tidak tahu harus bilang apa. dalam point ini, author akan kehilangan semua wacana nya, atau bahkan sebahagian wacana yang ia save sebagai draf ketika listrik padam. namun, inspirasi yang ada tiba tiba hilang begitu saja karena pemadaman itu akan membuat si author penulis merasa jenuh.
Kalau di pikir pikir kembali, memang ada beberapa point para penulis jurnal online ini pernah mengalami nya, atau bahkan tidak sedikit yang pernah ngalami nya. so, apapun yang anda tulis, bersiaplah pada point 2,3 4, dan 5 atau bahkan semua point akan anda alami, karena seorang blogger sejati adalah blogger yang mempunyai inspirasi imajinatif tanpa batas yang akan ia bagi kepada para pembaca.

Nah, sekian untuk pagi tentang post 5 Alasan Author Blogger yang benci pada saat menulis post di blog, mudah mudahan tips blog ini ada hikmah di balik bacaan tersebut.

selamat pagi dan juga, salam blogger !!
Jika Ingin di copas, harap cantumkan sumber resmi nya dari blog ini. karena Writer copyrights sudah di tetapkan oleh google masters. jadi harap bagi Copaser atau penjiplak content orang, mohon tindakan kalian di pikir pikir kembali sebelum google menghapus website anda atas dasar pencurian content.

0 Comment :

Posting Komentar